Yahoo Cari Web

Hasil Pencarian

  1. Muhammad Anis Matta (lahir 7 Desember 1968) adalah seorang politikus Indonesia yang saat ini sedang menjabat sebagai Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat Indonesia sejak 2019. Sebelumnya, Anis adalah Presiden Partai Keadilan Sejahtera dari 2013 hingga 2015 [5] dan Wakil Ketua DPR RI Bidang Ekonomi dan Keuangan dari 2009 hingga 2013.

  2. Ketua Umum Partai Gelora saat ini adalah Muhammad Anis Matta. Di masa lalu sosoknya dikenal sebagai politikus dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan pernah menjabat sebagai Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat DPR pada 2009 sampai 2013. Dikutip dari situs resmi, Anis Matta lahir di Welado, Bone, Sulawesi Selatan, pada 7 Desember 1968.

  3. Feb 11, 2023 · Sejarah Partai Gelora bermula ketika Anis dan Fahri mendirikan ormas Gerakan Arah Baru Indonesia (Garbi) pada 2017. Ormas tersebut berkembang menjadi Partai Gelombang Rakyat Indonesia yang didirikan pada 28 Oktober 2019 bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda. Baca Juga: Fahri Hamzah: Partai Gelora Rebut Hati Masyarakat, PKS Galau Hadapi Masa Depan.

  4. Anis Matta merupakan pendiri sekaligus Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat Indonesia atau Partai Gelora sejak 2019. Sebelum mendirikan Partai Gelora, Anis Matta dikenal sebagai salah satu pendiri Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan pernah menjabat Presiden PKS. Oleh Dwi Erianto. Selasa, 24 Januari 2023 05:00:27 WIB.

  5. Feb 12, 2023 · Partai ini didirikan oleh 99 orang yang tersebar di seluruh wilayah di Indonesia. Sejak pertama didirikan, partai ini dipimpin oleh Anis Matta sebagai Ketua Umum. Pada Pemilu 2024 Partai Gelora Indonesia akan mengikuti kontestasi politik pertamanya. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia telah menetapkan nomor urut 17 partai politik ...

  6. Partai Gelombang Rakyat Indonesia atau Partai Gelora Indonesia didirikan pada 28 Oktober 2019 dengan gagasan dan cita-cita menjadikan Indonesia kekuatan Lima (5) besar dunia. Gagasan ini pertama kali disampaikan Anis Matta dalam pidato "Arah Baru Indonesia" dalam acara Musyawarah Kerja Keluarga Alumni KAMMI di Jakarta, 3 Februari 2018. [6]

  7. Dec 20, 2022 · TRIBUNNEWS.COM - Berikut profil Muhammad Anis Matta, Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia. Partai Gelora berhasil lolos sebagai peserta Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang ...