Hasil Pencarian
Ma‘had al-‘Ulūm al-Islāmiyyah wal-‘Arabiyyah fī Indonesia; bahasa Inggris: Islamic and Arabic College of Indonesia) adalah lembaga pendidikan Arab Saudi-Indonesia yang mengajarkan pendidikan agama Islam dan bahasa Arab, di bawah Universitas Islam Imam Muhammad bin Saud, Riyadh, Arab Saudi.
Apr 6, 2023 · tirto.id - Lembaga Ilmu Pengetahuan Islam dan Arab (LIPIA) membuka penerimaan mahasiswa baru untuk jenjang S1 dan Persiapan Bahasa Pra Kuliah. Pendaftaran dibuka secara online mulai 3-9 April 2023. Pendaftaran peserta dilakukan melalui situs LIPIA di https://lipia.id.
Mar 22, 2024 · LIPIA didirikan pada tahun 1980 untuk memberikan pendidikan dengan konsentrasi dalam bahasa Arab dan agama Islam untuk siswa Indonesia dengan keputusan dari Mahkamah Kerajaan Arab Saudi, No. 5/N/26710. LIPIA saat ini (2023) berlokasi di 4 (empat) tempat: Kampus LIPIA Jakarta, Kampus LIPIA Banda Aceh, Kampus LIPIA Medan dan Kampus LIPIA Surabaya.
LIPIA Jakarta merupakan cabang kampus LIPIA yang paling terkenal dan paling berkembang di Indonesia. Selama beberapa tahun terakhir, biaya kuliah LIPIA Jakarta mengalami peningkatan yang amat signifikan.
LIPIA (Arabic: معهد العلوم الإسلامية والعربية في إندونيسيا, romanized: Ma'had al-ʻulumi al-Islamiyyah wal 'arabiyah fi Indunisia; Indonesian: Lembaga Ilmu Pengetahuan Islam dan Bahasa Arab; English: Islamic and Arabic College of Indonesia) is a Saudi educational institution established in Jakarta, Indonesia.
Anis menempuh pendidikan S1 Syariah di Lembaga Ilmu Pengetahuan Islam dan Arab (LIPIA), Jakarta lulus pada tahun 1992. Dia juga memiliki berbagai pengalaman di bidang akademik dan bisnis. Sebelum menjadi politikus, Anis juga pernah menjabat sebagai dosen agama Islam di Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia dan direktur pusat studi Islam Al-Manar.
LIPIA Jakarta, Jakarta, Indonesia. 45,062 likes · 17 talking about this · 257 were here. LIPIA, Lembaga Ilmu Pengetahuan Islam dan Arab Jakarta Cabang Universitas Islam Imam Muhammad Ibnu Su'ud Saudi...